9 Fotografer Paling Legendaris di Dunia dan Karyanya

1. Nadav Kander

9 Fotografer Paling Legendaris di Dunia, Karyanya Bikin Mata Terbelak9 Fotografer Paling Legendaris di Dunia, Karyanya Bikin Mata Terbelak9 Fotografer Paling Legendaris di Dunia, Karyanya Bikin Mata Terbelak

Dia dikenal sebagai masternya foto lanskap. Karyanya yang paling terkenal adalah foto bertema Obama. Dia ditugasi mendokumentasikan foto Obama oleh New York Times pada 2008. Karyanya dianggap sebagai foto terbaik sepanjang 10 tahun.

2. Richard Kalvar

9 Fotografer Paling Legendaris di Dunia, Karyanya Bikin Mata Terbelak9 Fotografer Paling Legendaris di Dunia, Karyanya Bikin Mata Terbelak9 Fotografer Paling Legendaris di Dunia, Karyanya Bikin Mata Terbelak

Dia adalah masternya foto kontemporer. Kalvar telah berhasil mengangkat seni yang memadukan keanehan dan kesenian itu sendiri. Dalam sebuah wawancara pada 2013 dengan Blakeandrews, Kalvar menjelaskan metodenya. “Saya mencoba membuat drama kecil yang membuat orang-orang berpikir, merasa, bermimpi, berfantasi, tersenyum. Ini lebih dari sekadar menangkap momen indah. Saya ingin membuat orang takjub, terhipnotis,” katanya.

3. Richard Avedon

9 Fotografer Paling Legendaris di Dunia, Karyanya Bikin Mata Terbelak9 Fotografer Paling Legendaris di Dunia, Karyanya Bikin Mata Terbelak9 Fotografer Paling Legendaris di Dunia, Karyanya Bikin Mata Terbelak

Mungkin dia adalah fotografer potret paling terkenal sepanjang masa. Baginya, seniman adalah pertarungan. Tepat setelah kematiannya, The New York Times menerbitkan sebuah obituari yang mengatakan “Potretnya membantu menentukan fashion orang-orang Amerika”.

4. Hiroji Kubota

9 Fotografer Paling Legendaris di Dunia, Karyanya Bikin Mata Terbelak9 Fotografer Paling Legendaris di Dunia, Karyanya Bikin Mata Terbelak9 Fotografer Paling Legendaris di Dunia, Karyanya Bikin Mata Terbelak

Ia berhasil menjadi pemenang dalam Mainichi Art Prize pada 1980. Dia juga memperoleh penghargaan tahunan fotografi masyarakat Jepang pada 1981. Kubota sudah pasti menjadi fotografer legendaris di Asia karena deretan penghargaannya.

Baca Juga: Hasil Fotografer Profesional vs. Amatiran: 10 Objek Wisata Ini Jadi Beda!

5. Pieter Hugo

9 Fotografer Paling Legendaris di Dunia, Karyanya Bikin Mata Terbelak

Editor’s picks

9 Fotografer Paling Legendaris di Dunia, Karyanya Bikin Mata Terbelak

Seorang fotografer muda asal Afrika Selatan berusia 38 tahun ini dikenal bisa mendokumentasikan seni yang unik, tradisi, sejarah dan kehidupan sehari-hari masyarakat Afrika. Hugo telah memberikan orang-orang Afrika media baru di mana mereka dapat mengekspresikan diri melalui foto-fotonya.

6. Vivian Maier

9 Fotografer Paling Legendaris di Dunia, Karyanya Bikin Mata Terbelak9 Fotografer Paling Legendaris di Dunia, Karyanya Bikin Mata Terbelak9 Fotografer Paling Legendaris di Dunia, Karyanya Bikin Mata Terbelak

Vivian Maeir adalah satu-satunya fotografer di daftar ini yang tidak mengejar karir fotografi dalam hidupnya. Maier hanya mengambil foto selama waktu luangnya saat bekerja sebagai pengasuh di Chicago. Itu pun hanya sampai 2007, dua tahun sebelum kematiannya. Setelah dunia fotografi menemukan karyanya, mereka memuji gambarnya yang memamerkan kehidupan sebagian besar jalan dan potret orang di sekitar lingkungannya. Bahkan setelah kematian Maier pada 2009, gaya eksentrik fotografi jalanan terus tumbuh menjadi legenda.

7. Mary Ellen Mark

9 Fotografer Paling Legendaris di Dunia, Karyanya Bikin Mata Terbelak9 Fotografer Paling Legendaris di Dunia, Karyanya Bikin Mata Terbelak9 Fotografer Paling Legendaris di Dunia, Karyanya Bikin Mata Terbelak

Ia dikenal karena gaya yang unik dari foto jurnalistik, fotografi potret dan pendokumentasian orang. Karyanya ditampilkan di galeri di seluruh dunia dan menghiasi halaman publikasi terkemuka seperti The New Yorker, Rolling Stone, Vanity Fair dan New York Times.

8. Annie Leibovitz

9 Fotografer Paling Legendaris di Dunia, Karyanya Bikin Mata Terbelak

Ia adalah mantan kepala rubrik foto Rolling Stone dan sekarang kontributor Vanity Fair Ia menerbitkan banyak buku tentang bagaimana dia bekerja serta berkolaborasi dengan para selebriti di seluruh dunia.

9. Jean Gaumy

9 Fotografer Paling Legendaris di Dunia, Karyanya Bikin Mata Terbelak9 Fotografer Paling Legendaris di Dunia, Karyanya Bikin Mata Terbelak9 Fotografer Paling Legendaris di Dunia, Karyanya Bikin Mata Terbelak

Jean Gaumy adalah Fotografer Prancis dan filmmaker yang dikenal membidik gambar provokatif yang mengekspos sistem penjara yang korup. Gaumy juga dikenal memiliki hasil potret ikonik untuk beberapa selebriti.

Tinggalkan komentar

Rancang situs seperti ini dengan WordPress.com
Ayo mulai